Sabtu, 19 Agustus 2017

MENGIDENTIFIKASI UANG LOGAM CHINA KUNO

MENGIDENTIFIKASI UANG LOGAM CHINA KUNO.
.
Ivan Taniputera.
19 Agustus 2017.
.
Seorang sahabat memperlihatkan pada saya sekeping uang logam China kuno sebagai berikut.
.

Nampak terdapat tulisan Xian Feng (咸豐) yang merupakan nama tahun pemerintahan (nianhao) Kaisar Xiandi dari Dinasti Qing (memerintah 1850-1861). Dengan demikian, mata uang logam ini berasal dari abad kesembilan belas. Kurang lebih usianya 160 tahun.